Jumat, 29 Maret 2024
Follow:
Home
Polres Rohul dan Komunitas Motor Kampaye Keselamatan Berlalu Lintas
Senin, 25/September/2017 - 09:25:20 WIB
 
 
TERKAIT:
   
 
ROKAN HULU - Dalam rangka memeriahkan HUT Lantas ke-62 tahun 2017, Satlantas Polres Rohul menggelar kampanye keselamatan berlalu lintas dan Roling Kamseltibcar lantas, bersama komunitas motor Rohul di kota Pasir Pengaraian, Kabupaten Rokan Hulu, Minggu (24/9/2017).

Kapolres Rohul, AKBP Yusup Rahmanto melalui Kasat Lantas, AKP Risnan Aldino, SIK mengatakan, start dimulai dari Mako Polres Rohul  menggunakan sepeda motor kemudian berputar di bundaran ratik togak Pemda Rohul dan kembali Finish di taman kota Pasir Pengaraian.

"Komunitas motor Rohul dapat sebagai contoh untuk tertib berlalulintas dan pelopor keselamatan berlalulintas di Kabupaten Rokan Hulu," ungkap Aldino.

Kegiatan kampanye keselamatan berlalu lintas dan Roling Kamseltibcar Lantas ini diikuti sekitar 150 anggota komunitas motor bersama anggota Satlantas Polres Rohul dari Unit Dikyasa, seperti Kanit Dikyasa Bripka Yulius Herianto dan anggota Bripka Jones S.H, Bripka Darman Nasution dan Brigadir L. Gaol.

"Kegaiatan yang dimulai dari Pukul 16.00 Wib sampai dengan 17.30 Wib berlangsung lancar, aman dan tertib terkendali," ujar Risnan Aldino.**/ril

 
Berita Terbaru >>
3 Calon Pj Wako Pekanbaru Segera Diusulkan
Pembobol Toko HP di Pekanbaru Ditembak Polisi!
Pj Gubri Resmikan Masjid Taqwa Muhammadiyah Tuah Madani
TK An Namiroh 2 Pekanbaru Berbagi Nasi Kotak di Simpang Srikandi Ujung
Maksimalkan Pelayanan, Pemko Pekanbaru akan Bangun Dua Pos Damkar Baru
Agar Mudik Aman dan Nyaman, Hindari Tanggal Ini!
ICCR Bagikan Ratusan Paket Sembako untuk Warga Sidomulyo Barat Tuah Madani
Bahas Pelaksanaan HUT, Ini Tiga Agenda Besar PJS
Nikel di Sultra Milik Semua Rakyat Sultra, Pemerintah Harus Lebih Adil
Truk Terobos Palang Pintu, Masinis KA Putri Deli Terluka
 


Home

Redaksi | Pedoman Media Siber | Indeks Berita
© 2012-2022 PT Media Klik Riau, All rights reserved.
Comments & suggestions please email : redaksi.klikriau@gmail.com