Jumat, 29 Maret 2024
Follow:
Home
Operasi Zebra Muara Takus 2018 Hari Kedua, 30 Pengendara Ditilang
Rabu, 31/Oktober/2018 - 14:28:13 WIB
 
 
TERKAIT:
   
 
PEKANBARU - Di hari kedua operasi Zebra Muara Takus, aparat menilang 30 pengendara. Operasi dilaksanakan  di depan Bank Indonesia (BI), Jalan Sudirman Pekanbaru, Rabu (31/10/2018).

Menurut Kanit Laka Satlantas Polresta, Iptu Hendri mengatakan, dari 30 yang ditilang, 6 kendaraan roda dua juga ditahan. Selain itu 9 penilangan terhadap Surat Tanda Nomor Kendaraan (STNK) dan 7 penilangan terhadap SIM.
Sementara 8 pengendara lainnya telah melakukan pembayaran melalui Bank BRI dan dapat mengambil kembali surat-surat ataupun kendaraan yang ditilang.

"Jadi untuk pengendara yang ditilang bisa langsung membayar denda ke bank BRI. Apabila sudah membayar bisa langsung menunjukkan bukti pembayaran dan mengambil kembali kendaraan ataupun surat-surat yang ditilang," kata Iptu Hendri.

Har ini merupakan hari kedua Operasi Zebra Muara Takus 2018 yang dilaksanakan oleh Satlantas Polresta Pekanbaru. Operasi Zebra Muara Takus akan dilakukan selama 14 hari, hingga 12 November 2018 mendatang. **/ron

 
Berita Terbaru >>
3 Calon Pj Wako Pekanbaru Segera Diusulkan
Pembobol Toko HP di Pekanbaru Ditembak Polisi!
Pj Gubri Resmikan Masjid Taqwa Muhammadiyah Tuah Madani
TK An Namiroh 2 Pekanbaru Berbagi Nasi Kotak di Simpang Srikandi Ujung
Maksimalkan Pelayanan, Pemko Pekanbaru akan Bangun Dua Pos Damkar Baru
Agar Mudik Aman dan Nyaman, Hindari Tanggal Ini!
ICCR Bagikan Ratusan Paket Sembako untuk Warga Sidomulyo Barat Tuah Madani
Bahas Pelaksanaan HUT, Ini Tiga Agenda Besar PJS
Nikel di Sultra Milik Semua Rakyat Sultra, Pemerintah Harus Lebih Adil
Truk Terobos Palang Pintu, Masinis KA Putri Deli Terluka
 


Home

Redaksi | Pedoman Media Siber | Indeks Berita
© 2012-2022 PT Media Klik Riau, All rights reserved.
Comments & suggestions please email : redaksi.klikriau@gmail.com