Kamis, 28 Maret 2024
Follow:
Home
Sekdako Lantik Pejabat Esselon III dan IV di Lingkungan Pemko Pekanbaru
Jumat, 07/Februari/2020 - 19:39:16 WIB
 
 
TERKAIT:
   
 
PEKANBARU - Sebanyak 264 pejabat esselon III dan IV di lingkungan Pemko Pekanbaru dilantik di Komplek Perkantoran Wali Kota Tenayan Raya, Jumat (7/2/2020).

Ratusan pejabat yang dilantik terdiri dari pejabat administrator, pengawas dan pejabat fungsional.

Pelantikan  dilakukan oleh Sekdako Pekanbaru, M Noer MBs. 
Sekda mengatakan, para pejabat yang sudah dilantik tersebut tentu sudah melalui beberapa penilaian, dari Pimpinan Walikota Pekanbaru Dr.H.Firdaus,ST,MT, antara lain profesionalitas, disiplin, dan kesesuaian disiplin ilmu.

"Kepada pejabat yang sudah dilantik, kami menginginkan bisa segera menunjukkan kinerja yang baik, memahami, dan mentaati regulasi yang berlaku. Itu yang kami inginkan," tegasnya

Dalam agenda pelantikan ini, beberapa di rolling mulai setingkat Camat, Sekretaris Dinas, Kepala Bidang, Kepala Bagian dan Lurah.
 
Pelantikan yang dipimpin Sekdko Pekanbaru, M Noer juga dihadiri Plt Kepala BKPSDM Pekanbaru, Azwan, Kepala Inspektorat, Syamsuir, Kepala DPM-PTSP Pekanbaru, M Jamil, Kepala Dinas Pendidikan, Abdul Jamal, Kepala Dispora, Zulfahmi Adrian serta pejabat esselon lainnya.
 
Dalam surat yang dibacakan oleh staff protokoler, beberapa pejabat di rolling diantaranya Camat Tenayan Raya, Abdimas Syahfitra yang pindah ke Pekanbaru Kota. Sementara untuk Camat Tenayan Raya digantikan Indah Vidya Astuti. Untuk posisi Indah digantikan Syamsudin. 
 
Berikut Nama-nama Pejabat Esselon III A yang Dilantik Sekda

Syafrian Tommy Kepala Bagian Tata Pemerintahan Setdako Pekanbaru
 Hadi Firmansyah Kepala Bagian Barang dan Jasa Setdako Pekanbaru
 Muzailis Sekretaris Dinas PUPR
 Ismardi Ilyas Sekretaris Dinas Pendidikan
 Tri Sepnasaputra Sekretaris Diskominfo
 Azhar Sekretaris DLHK Pekanbaru
 Fauzan Camat Payung Sekaki 
 Syamsudin Camat Rumbai Pesisir
 Indah Vidya Astuti Camat Tenayan Raya 
 Abdimas Syahfitra Camat Pekanbaru Kota
 Fakhruddin Panggabean Camat Sail
 Sunarto Inpektur Pembantu. (*)

 
Berita Terbaru >>
3 Calon Pj Wako Pekanbaru Segera Diusulkan
Pembobol Toko HP di Pekanbaru Ditembak Polisi!
Pj Gubri Resmikan Masjid Taqwa Muhammadiyah Tuah Madani
TK An Namiroh 2 Pekanbaru Berbagi Nasi Kotak di Simpang Srikandi Ujung
Maksimalkan Pelayanan, Pemko Pekanbaru akan Bangun Dua Pos Damkar Baru
Agar Mudik Aman dan Nyaman, Hindari Tanggal Ini!
ICCR Bagikan Ratusan Paket Sembako untuk Warga Sidomulyo Barat Tuah Madani
Bahas Pelaksanaan HUT, Ini Tiga Agenda Besar PJS
Nikel di Sultra Milik Semua Rakyat Sultra, Pemerintah Harus Lebih Adil
Truk Terobos Palang Pintu, Masinis KA Putri Deli Terluka
 


Home

Redaksi | Pedoman Media Siber | Indeks Berita
© 2012-2022 PT Media Klik Riau, All rights reserved.
Comments & suggestions please email : redaksi.klikriau@gmail.com