Sabtu, 27 Juli 2024
Home
Internasional

PBNU Telusuri Pertemuan Nahdliyin dengan Presiden Israel
JAKARTA (KLIKRIAU.COM) – Sekretaris Jenderal Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU), Saifullah Yusuf, mengumumkan bahwa pihaknya akan memanggil lima orang Nahdliyin yang bertemu dengan Presiden Israel, Isaac Herzog, dalam foto yang viral di media sosial. Pemanggilan ini bertujuan untuk meminta keterangan lebih lanjut mengenai maksud dan tujuan pertemuan tersebut.“Yang bersangkutan akan dipanggil untuk dimintai keterangan dan...[read more]




Menunggu Keputusan Keluarga dan PBSI, Jenazah Zhang Zhi Jie Masih di RSUP dr Sardjito
JAKARTA (KLIRIAU.COM) - Jenazah pebulutangkis asal China, Zhang Zhi Jie, masih berada di RSUP dr Sardjito, Sleman, Yogyakarta hingga hari ini, Jumat (12/7). Pihak rumah sakit masih menunggu keputusan dari keluarga Zhang dan Persatuan Bulutangkis Seluruh Indonesia (PBSI). Sudah hampir dua pekan sejak Zhang meninggal dunia pada Minggu (30/6)."Kami masih menunggu keputusan dari keluarga Zhang atau informasi PBSI," kata Kepala Bagian Hukum...[read more]




Indonesia-Malaysia Prakarsai Pembentukan Forum Kemerdekaan Palestina
JAKARTA (KLIKRIAU.COM) - Parlemen Indonesia (BKSAP DPR RI) dan Malaysia (Kaukus Parlemen Malaysia untuk Palestina) telah memprakarsai dan menyepakati pembentukan Forum Parlemen Asia Tenggara untuk Kemerdekaan Palestina. Kedua parlemen sepakat mengenai pentingnya upaya kolektif dari parlemen kawasan untuk mendukung kemerdekaan Palestina serta menghentikan penjajahan Israel atas rakyat Palestina. Mereka turut mengajak seluruh anggota Parlemen Asia...[read more]




Rektor UIR Bahas Transformasi Digital pada Konferensi Internasional ASDF 2024 di Manila
PEKANBARU (KLIKRIAU.COM) - Rektor Universitas Islam Riau (UIR) Prof. Dr. H. Syafrinaldi, S.H., M.C.L. tampil sebagai pembicara utama pada Konferensi Internasional Asian Science Deans Forum 2024 yang diselenggarakan di Manila, Filipina, pada Selasa (9/07/2024). Konferensi ini diikuti oleh para akademisi dan pengusaha dari berbagai negara.Selain Prof. Syafrinaldi, konferensi ini juga dihadiri oleh pembicara terkemuka lainnya, termasuk Dr. Dodjie...[read more]




Insiden Tragis di Seoul, Sembilan Tewas Akibat Mobil Tabrak Pejalan Kaki
(KLIKRIAU.COM) - Sembilan orang dilaporkan tewas dan empat lainnya cedera dalam insiden mobil menabrak pejalan kaki di dekat balai kota Seoul, Korea Selatan, pada Senin (1/7). Insiden tragis ini mengakibatkan enam korban tewas di tempat kejadian, sementara tiga lainnya meninggal setelah dilarikan ke rumah sakit, demikian disampaikan petugas pemadam kebakaran Kim Chun-soo.Menurut kantor berita Yonhap, yang dikutip dari AFP, insiden tersebut...[read more]




Kasus Visa Haji Ilegal, Selebgram Indonesia Ditahan Otorita Arab Saudi
KLIKRIAU - Seorang selebgram asal Indonesia ditahan oleh pihak keamanan Kerajaan Arab Saudi karena diduga mempromosikan dan menjual visa haji ilegal. Informasi ini dikonfirmasi oleh Konsul Jenderal RI di Jeddah, Yusron B. Ambary."Yang bersangkutan sudah ditahan oleh petugas keamanan," ujar Yusron di Jeddah, Arab Saudi, Jumat (7/6/24).Yusron mengungkapkan bahwa terdapat jamaah yang diduga menjadi korban dari tindakan selebgram tersebut....[read more]




Hati-Hati jika tak Berpuasa di Dua Negara ini!
KLIKRIAU (INTERNASIONAL) -Bulan Ramadan merupakan bulan suci yang penuh berkah bagi umat Islam di seluruh dunia. Di beberapa negara dengan mayoritas penduduk Muslim, aturan puasa di bulan Ramadan diberlakukan dengan ketat, bahkan dengan sanksi bagi pelanggarnya.Salah satu negara yang menerapkan aturan puasa ketat adalah Kuwait. Kementerian Dalam Negeri Kuwait melalui akun Twitter resminya mengingatkan warga agar tidak secara terang-terangan...[read more]




Sultan Ibrahim Resmi Menjabat Sebagai Raja Malaysia ke-17 dalam Upacara Adat
KLIKRIAU (MALAYSIA) - Upacara adat yang mengesankan di Kuala Lumpur menandai dimulainya masa pemerintahan Sultan Ibrahim sebagai Yang di-Pertuan Agong ke-17 Malaysia, menggantikan Al Sultan Abdullah yang telah menyelesaikan jabatannya.Dalam sebuah Rapat Khusus Dewan Penguasa di Istana Negara pada 27 Oktober 2023, Sultan Ibrahim terpilih sebagai Raja Malaysia, dan prosesi resmi dilakukan dalam sebuah upacara adat yang penuh makna.Dalam sumpah...[read more]




Indonesia-Bahrain Jajaki Kerja Sama Wisata Religi Jemaah Umrah dan Haji
KLIKRIAU.COM (JAKARTA)--Indonesia dan Bahrain tengah menjajaki kerja sama dalam pengembangan wisata religi untuk jemaah umrahdan haji. Hal ini dibahas saat kunjungan Ketua ASEAN Bahrain Council (ABC), Shaikh Daij bin Isa Al Khalifa bersama sejumlah delegasi ke Kantor Kementerian Agama Jalan Lapangan Banteng Barat No 3-4 Jakarta.Kunjungan audiensi Shaikh Daij bin Isa Al Khalifa bersama delegasi disambut Dirjen Penyelengaraan Haji dan Umrah (PHU)...[read more]




Bertemu Menhaj, Gusmen Pastikan Kesiapan Layanan Haji 1445H/2024M
KEMENAG (ARABSAUDI) -Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas melakukan kunjungan kerja ke Arab Saudi dalam rangka melihat secara langsung kesiapan penyelenggaraan haji 1445H/2024M.Dalam kunjungan kerja bersama Dirjen PHU Hilman Latief dan rombongan, Gus Men, panggilan akrabnya, bertemu dengan Menteri Haji dan Umrah (Menhaj) Arab Saudi Tawfiq F Al Rabiah."Atas nama Pemerintah Indonesia, kami menyampaikan terima kasih atas tambahan kuota untuk...[read more]




Terima Penghargaan PBB, Briptu Renita Rismayanti : Terima Kasih Pak Kapolri
KLIKRIAU (JAKARTA) - Perserikatan Bangsa Bangsa (PBB) memberikan penghargaan kepada Briptu Renita Rismayanti pada Kamis (16/11/23) dalam ajang Pekan Polisi PBB tahunan di Markas Besar PBB New York. Acara itu sendiri diselenggarakan sejak 13 hingga 17 November 2023.Dalam misi perdamaian dunia tersebut, Briptu Renita Rismayanti menjabat sebagai Petugas Database Kejahatan dengan Misi Stabilisasi Terintegrasi Multidimensi PBB di Republik Afrika...[read more]




Indonesia Kembali Kirimkan Bantuan Kemanusiaan ke Palestina
KLIKRIAU.COM (JAKARTA) - Satu pesawat carter Lion Air A 330 diberangkatkan untuk membawa bantuan kemanusiaan bagi warga Palestina, Ahad (5/11/2023) dari Bandara Soekarno Hatta, Cengkareng, menuju Bandara El Aris, Mesir.Bantuan dari pemerintah Indonesia tersebut dikelola Mabes Polri dan Kementerian Kesehatan Republik Indonesia.Kadiv Humas Polri, Irjen. Pol. Sandi Nugroho mengatakan, bantuan yang dikirimkan ini adalah kloter lanjutan dari...[read more]




Serangan Udara Rusia Tewaskan 4 Orang di Kampung Halaman Presiden Zelenskyy
KLIKRIAU.COM - Empat orang tewas dan banyak lainnya terluka dalam serangan udara Rusia di Ukraina pada Jumat. Salah satu serangan mematikan menghantam gedung polisi di kampung halaman Presiden Ukraina, Volodymyr Zelenskiy.Dalam serangan terbaru sejak invasi Rusia tahun lalu, dua wanita dan seorang pria berusia 46 tahun meninggal di Desa Odradakamianka di wilayah selatan Kherson, kata gubernur regional Oleksandr Prokudin.Kematian keempat terjadi...[read more]




Jokowi Terima Penghargaan Abu Dhabi for Peace 2022
KLIKRIAU.COM (JAKARTA)- Presiden Joko Widodo (Jokowi) dianugerahi penghargaan Perdamaian Internasional Imam Hasan Bin Ali Tahun 2022 atau Imam Hasan bin Ali Peace International Award 2022.Penghargaan tersebut disampaikan langsung oleh Sekretaris Jenderal (Sekjen) Abu Dhabi Peace Forum Al-Mahfouz bin Abdullah bin Bayyah, di Istana Merdeka, Jakarta, Senin (7/11/2022) pagi.Menteri Sekretaris Negara (Mensesneg) Pratikno usai mendampingi Presiden...[read more]




Perkenalkan Prosedur TPV, IJN Obati Pasien Jantung Bawaan Tanpa Bedah
KLIKRIAU.COM (KUALA LUMPUR) - Dalam upaya memperluas jangkauan pilihan pengobatan non-invasif, Institut Jantung Negara (IJN) Malaysia telah memperkenalkan prosedur baru untuk membantu pasien penyakit jantung bawaan.Prosedurnya, terapi penggantian katup pulmonal transkateter (TPV), adalah metode non-bedah yang berupaya memulihkan fungsi katup pulmonal. Metode ini secara khusus ditujukan untuk anak-anak dan orang dewasa yang hidup dengan penyakit...[read more]




Index Berita
 
 
 
 


Home

Redaksi | Pedoman Media Siber | Indeks Berita
© 2012-2022 PT Media Klik Riau, All rights reserved.
Comments & suggestions please email : redaksi.klikriau@gmail.com